Pembahasan LPJ di Muktamar IMM Telah Usai, Siapa Menolak dan Siapa Menerima?

Pembahasan LPJ di Muktamar IMM Telah Usai, Siapa Menolak dan Siapa Menerima?

 JAKARTA, suaramuhammadiyah.com,- Acara Laporan Pertanggungan Jawab (LPJ) Dewan Pimpianan Pusat (DPP) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM)  periode kepemimpinan Beni Pramula telah usai, Tentu saja muktamirin ada yang menolak dan ada yang menerima LPJ.

“Alhamdulillah Khusnul Khotimah. Dibawah Nahkoda Beni Pramula hujan apresiasi dari dpd IMM untuk DPP IMM yang banyak mengukir prestasi dan kinerja yang maksimal dalam mengemban amanah… selamat dan sukses. Terimakasih DPD IMM se Indonesia yang telah dengan objektik menilai kinerja DPP IMM,” tulis Andir Firliansyah yang diposkan di akun Beni Pramula.

Lalu Dewan Pimpinan Daerah (DPD) IMM mana yang menolak dan DPD IMM mana yang menerima Bisa dilihat lebih lanjut :

Baca Selanjutnya >>>

Tanggapan LPJ DPP IMM 2014-2016

Mereka yang Menolak

1). Jabar = Menolak
2). Jatim = Menolak
3). D.I.Yogyakarta = Menolak

4). Kaltim = Menolak
5). Kaltara = Menolak

<<< Baca Sebelumnya      Baca Selanjutnya >>>

Tanggapan LPJ DPP IMM 2014-2016

Mereka yang Abstain:

1).. Lampung = Abstain

2). Jateng = Abstain
3). Sulsel = Abstain

<<< Baca Sebelumnya            Baca Selanjutnya >>>

Tanggapan LPJ DPP IMM 2014-2016

Mereka yang Menerima:

1). Aceh = Menirima
2). Sumut = Menerima
3). Riau = Menerima
4). Kep. Riau = Menerima
5). Sumbar = Menerima
6). Jambi = Menerima
7). Sumsel= menerima
8). Babel = Menerima
9). Bengkulu = Menirima
10). Banten = Menerima
11). DKI Jakarta = Menerima
12). Bali = Menerima
13). NTB= Menerima
14). NTT= Menerima
15). Maluku = Menerima
16). Maluku utara = Menerima
17). Papua = Menerima
18). Papua Barat = Menerima

19). Kalsel = Menerima
20). Kalbar = Menerima
21). Kalteng = Menerima
22). Sulbar = Menerima
23). Sulteng = Menerima
24). Sultra = Menerima
25). Sulut = Menerima
26). Gorontalo = Menerima

 

Jadi mayoritas DPD menerima LPJ  DPP IMM periode 2014-2016 (elf).

<<< Baca Sebelumnya

Exit mobile version