Buku Teologi Pembaruan ini berusaha menelaah perkembangan wacana teologi Islam di Indonesia sepanjang abad XX. Pembahasan dalam buku ini difokuskan pada upaya-upaya yang dilakukan oleh kaum pembaru atau modernis Muslim Indonesia dalam merekonstruksi pemikiran teologi mereka sepanjang abad XX. Ditulis oleh Prof Fauzan Saleh, PhD, Ketua PDM Kediri.
Buku Teologi Pembaruan
- Categories: Berita
- Tags: Fauzan Salehresensi bukuTeologi Pembaruan
Related Content
Makna Ritual Kurban dalam Islam
By
Suara Muhammadiyah
27 Juli, 2020
Kekeringan Spiritual dan Persemaian Paham Radikal
By
Suara Muhammadiyah
22 Juli, 2018
Nurani Zamroni pada Pendidikan dan Muhammadiyah
By
Suara Muhammadiyah
17 Juli, 2018